ulee lheue adalah salah satu objek wisata dikawasan banda aceh, Di sinilah terletak Pelabuhan Ulee Lheue dan masjid baiturrahim.
sejarah
sejarah nama Ulee Lheue berasal dari cerita rakyat yang menceritakan bahwa Ulee Lheue dan sabang dulu bersatu, tetapi pada suatu masa terjadilah kejadian alam sehingga membuat sabang terpisah dari Ulee Lheue.
asal katanya adalah ulee lheuh (kepala lepas) maksudnya adalah sabang yang terlepas dari Ulee Lheue.





















0 komentar:
Posting Komentar